Bangsa Minahasa

Setiap bangsa yang ingin mempertahankan jati dirinya, harus menghargai warisan suci tradisi dan budaya dari para leluhurnya; Kita (bangsa Minahasa) harus memelihara dan mempertahankan tradisi dan budaya bangsa Minahasa dengan segenap kemampuan dan semangat, karena semangat itu sendiri tidak lain mengandung tradisi dan budaya Minahasa. (Dr. Sam Ratulangi: Fikiran - 31 Mei 1930)

Saya tidak akan mempermasalahkan apakah keberadaan bangsa kami Minahasa disukai atau tidak, karena itu adalah permasalahan teoritis. Bagi saya dan bangsa saya Minahasa, sudah jelas, bahwa kami memiliki hak untuk eksis.
Jadi, tugas kami adalah bagaimana menjamin kelanjutan eksistensi bangsa Minahasa ini, dan sedapat mungkin memperkecil penetrasi asing. Kami berusaha untuk merumuskan suatu tujuan yang sesuai dengan kecenderungan-kecenderungan rakyat kami dalam menjalankan tugas tadi. Dan agar usaha-usaha kami itu dapat diterima dan dihargai, kita perlu mengenal hal-hal yang mendasarinya, yaitu: posisi Minahasa selama ini terhadap negara-negara sekitarnya.
("Het Minahassisch Ideaal" / Cita-cita Minahasa oleh DR. GSSJ Ratu Langie, ‘s-Gravenhage, Belanda - 28 Maart 1914)

Jumat, 07 November 2008

Verslag/Laporan Pater Juan Yranzo - Manilla 1645 tentang Perang Tombulu - Spanyol (Perang Minahasa di Tomohon melawan Spanyol 1643-1644)

Uittreksel uit het verslag der voortzetting van de
Franciscaansche Missie in Manado 1639-1645.

Verslag van den Z. E. Pater Juan Yranzo, dat handelt over den voortgang der Missie in Manado.


Zeer beminde Broeder en Vader!
Op het bevel, ……………………………
……………………………………………
……………………………………………

Daarna vertrok ik met Broeder Fransisco de Alkala naar het rijk in de provincie van Manado, die op een afstand van onge­veer 30 mijlen over zee van Sangir ligt. Het was daar, dat de H. Martelaar van Pater Blas Palomino met zijn zaakgelastigde ver­bleef en dat men hem niet wilde ontvangen, zooals bleek uit een brief van zijn hand en die in het klooster van Ternate be­w card wend. (zie rapport van P. Blas in hoofdstuk V).
De H. Pater Digo de Rojas was commisarius van die provincie; hem ontvingen ze alleen in Kali doch niemand wiide zich laten doopen.
Tenlaatste waren daar nog vele andere Paters geweest en hadden de Patens Jezuiten nog aan het strand een fort gehad am zeste onderwerpen, doch ze waren er niet ingeslaagd, wijl die lieden zeer verstijfd waren in hunne afgoderij.

Ook wilden zij mij in den beginne niet ontvangen, wijl de duivel door middel van zijne priester het zoo zeer verbinderde, dat ze mij zeiden, dat men niet behoefde te onderhandelen over het doopen, wijl ze het loch niet wilder.

Doch ik drong er zoo zeer op aan, dat de hoofden van genoomde provincies besloten hadden, een vergadering te houden, en na 15 dagen, besloten ze ons te zullen ontvangen op voorwaarde, dat de Spanjaarden hen niet met de wapenen zouden dwingen om Christenen to worden, noch hen zouden dwingen met hunne oude gebruiken op te houden, noch hunne dansen en offers zouden beletten, die zij gewoon waren voor hunne goden te doen, doch indien eenigen vrijwillig zouden wenschen Christenen te worden, mochten zij er toe overgaan en zouden ze verplicht zijn de gebruiken van de Christenen na te komen.

Toen allen over deze voorwaarden waren overeengekomen en ze volgens hun gebruik hadden gezworen, trok ik vender het land in, waar nog nooit een Pater geweest was, noch eenig Spanjaard, en ik bezocht er alle dorpen, die verdeeld waren in drie provincies, die aan elkaar lagen.
Dat land beviel mij zeer, omdat het rijk was aan levensmiddelen en bevolkt was met vele en groote dorpen, met zeer talrijke inwoners, die zeer handelbaar en beminnelijk waren.
Zij ontvingen mij met voorkomendheid en het yolk dat mij volgde, was zoo talrijk, dat we niet door de straten konden trekken en ze lieten me niet slapen noch rusten, wijl allen mij wenschten te zien en mijn H. kleed en de koord aan te raken.

Al de 3 provincies waren bevolkt met heidenen en half afgodendienaars. Zij hadden noch koning, noch heer, een ieder was beer in zijn eigen huis en volgde zijn eigen wil. Zij lieten zich wel besturen door hunne hoofden, doch niet in ales.

Ik nam mijn intrek in beste dorpen van die provincies, en ik liet er kruisen oprichten. Wij vestigden ons in de twee grootste dorpen, in het eene woonde ik, in het andere plaatste ik den anderen Pater, die wegens het te drukke werk en het groote gebrek, dat hij er leed, zoo zeer geschokt werd in zijn gezondheid, dat ik mij verplicht achtte, hem terug to laten vertrekken. In zijne plaats kwam Pater Lorenzo Garalda, priester afkomstig van Navarra.

Ik nam hem in mijn gezelschap gedurende een jaar, om hem de taal der inlanders to leeren, want zonder die kennis kon men niets doen. In then tijd beproefde ik hem, en vond in hem om zoo te zeggen, alie goede eigenschappen, die noodig waren in een bedienaar van het evangelie. Bijzonder was hij zoo voorbeeldig, dal hij in die 4 jaren, die hij hier doorbracht, steeds in alles volkomen tevreden was;
Hij was van karakter zeer liefdevol welwillend en minzaam jegens iedereen. Daarorn was hij erg bemind door allen.
.................................
In die gehoorzaamheid was hij zoo stipt, dat hij niet het minst tegenstribbelde. Integendeel, hij bond zichzelf aan voor de moeilijke reizen, die moesten gedaan worden. Vooral blonk in hem uit de ijver voor de bekeering der zielen. Zijn grootste zorg bestond in zielen te trekken tot God door zijn goed voorbeeld en door zijne stichtende en vurige woorden.

En hij slaagde zoo goed in, zijne wenschen en moeiten, dat van de 740 kinderen en jongelieden van den hoogeren stand hij zelf twee derden doopte, zooals bleek uit het doopboek. Wij lazen in alle groote dorpen de H. Mis en richtten er tot groote voldoening van alle inwoners kruisen op, en op dringend verzoek van alle hoofden van `t volk van Kalie, hoofdplaats van de eene provincie, stelde ik hem aan als president, om er de H Sacramenten toe te dienen aan de bewoners, die hem zoo goed hadden ontvangen. Maar de duivel, de wreede vijand van de zielen, beraamde plannen om ons werk te vernielen. Een Indo, zaaide het gerucht uit tegen ons, en hij met anderen beschimpten en beleedigden zoozeer de inlanders, dat men orrs tot drie keer toe het mes op de keel zette. Doch ik wou alleen nog verhalen het laatste middel, dat de Satan gebruikte en waarin hij zijn doel bereikte.
.................................

In `t jaar 1644 toen de soldaten nog doorgingen met hunne gewone beleedigingen en plagerijen, verwonde een hunner het ' opperhoofd van Tomohon, waar ik woonde. Daarom namen al zijn familieleden, die zeer talrijk waren, de wapenen tegen ons op. Ik slaagde er in hun te bedaren den eersten keen, en met hun bevriend te blijven. Maar zij konden zooveel beleedigingen en mishandelingen, die hen werden aangedaan niet meet verdragen, en op ee-n nacht trokken de zones van den gewonde uit en verzamelden alle drie de provincies om de Spanjaarden om te brengen. Behalve eenige van onze vrienden stemden ze er alle in zooverre op voorwaarde, dat de Paters niet zouden worden gedood.

Onze groote vijand de duivel, die zoo waakzaam is in zul­ke omstandigheden, verheugde zich natuurlijk en vertrouwde op zijne priesters. Deze hitsten allen op om ook de Paters te dooden, omdat, naar ze zeiden. wij de oorzaak waren, waarom de goden zoo boos waren en dezen zooveel rampen toelieten, ook omdat wij de Christenen beletten aan hunne oude goden te offeren en ook omdat, zoolang zij de Paters niet zouden gedood hebben, zij niet zouden bevrijd worden van de slavernij en de moeilijkheden waarin ze nu wares. Om die redenen besloten zij ook alle Paters te dooden.

Paters Lorenzo Giralda vernam het verraad en den opstand, omdat twee hoofden het hem zeiden. Middernacht waarschuwde hij me, opdat we ons zouden terug trekken naar het strand. Doch de lieden hadden niet gezegd, wanneer ze ons wilden dooden, noch dat zij de wegen reeds hadden afgezet om ons om te brengen. Door de inlanders zond ik hem tot twee keeren toe `t bevel om zich terug te trekken in de schuilplaats bij de zee, wijl ik besloten had me niet terug te trekken, ook al zouden ze mij dooden. Hij liet me antwoorden, dat hij zich niet wilde terug trekken, zonder zijn overste, en dat hij ook geheel voorbereid was voor God te sterven, dat hij den dood afwachtte en dat hot naar zijn dorp zou komen. Ik verkoos evenwel niet de plants te verlaten waar ik was, omdat ik zeker was, dat indien ze me daar niet bevrijdden, ik onmogelijk kon ontkomen en omdat indien het waar was wat hij zeide, ze de wegen reeds hadden afgesloten, hetgeen waar was, zooals ik later vernam.

Dienzelfden dag, den 10en Augustus stonden meer dan 10 duizend Inlanders tegen ons op, zij namen 22 personen en dood­den er 19 van.Pater Lorenzo trok zich terug in de bergen, omdat men hem kort te voren gezegd had, dat men mij reeds gedood had, met allen die met mij waren. Zoodra ik vernam hetgeen was voorgevallen, zond ik hem een mijner vrienden met andere Christenen, om den toestand te verkennen: doch ze durfden niet heen te gaan, onidat de vijanden reeds sinds 2 dagen de wegen bezet hadden om mij te bewaken.

Uit eigen beweging was hem een zijner vrienden uit bezorgdheid gaan zoeken doch die vond hem niet in zijn huis. Na 3 dagen vonden hem 4 inlanders van `t slechtste alooi van zijn dorp. Toen de Pater hun zagen aankomen, knielde hij neer met de handen omhoog geheven, en vroeg, dat ze hem dan maar tot hun slaaf zouden maken.

Doch terwijl ze hem bespotten en uitjouwden, gaven ze hem een dolksteek, doch doodden hem met. Deze niannen, riep een hunner, zijn toovenaar en droegen toovermiddelen onder huneen kleeden, meteen rukten ze zijn kleed af en gaf men hem een lanssteek, die van de eene zijde tot de andere doordrong. Vervolgens hieuw men hem `t hoofd of en droeg men hem naar het dorp, tot groote vreugde, en onder gezangen ter eere van hunne valsche goden om de overwinning, die zij hun geschonken hadden. Daarna bonden ze hem met zijn kleed en hoed aan een pant midden op `t plein en dansten rondom het H. Hoofd. Ge­durende een geheel jaar maakten zij feesten en zongen zij voor hunne goden, de mannen met bloemen versierd, de vrouwen het bovenlijf ontbloot, met krissen en dolken in de handen en ge­durende het gansche jaar hielden zij groote feesten en offers voor hunne valsche goden.

Ik werd gored door twee hoofden, die met mij bevriend waren en met de weinige Spanjaarden die overbleven, trok ik mij terug in een kleine versterking, die wij maakten van 't hout van `t klooster, waar we 8 maanden verbleven hadden alle dagen als `t ware met `t mes op de keel, en zonder ander eten, dan wat mijn vrienden meebrachten en waarmee zooveel overkwam, dat ik geen einde zou vinden als ik alles zou willen verhalen.

Langen tijd waren we door vele vijanden omringd en God redde mij op wonderbare wijze. Hetgeen waardig was hier nog te vermelden is n.l. toen ik vroeg naar het lichaam van mijn Heilige metgezel en naar de prenten die hij bezat, vertelden mij eenige Christenen, dat zij van de vijanden zelf vernomen hadden, dat 2 Inlanders, die een Christusbeeld en een beeld van Onze Lieve Vrouw, die de Pater bezat hadden beleedigd en verbrijzeld, den 2en dag zonder eene voorafgaande ziekte stierven en dat men zeide, dat de goden der Christenen hen hadden gedood, omdat zij hen vertrapt en in stukken geslagen hadden. Ook vertelden ze mij dat ze van de vijanden zelf gehoord hadden, dat 7 dagen later eenige Inlanders voorbij de plaats kwamen, waar het lichaam van den heilige was, en dat ze er hem geknield vonden, zooals ze hem hadden achtergelaten toen ze hem onthoofden, en zonder eenigen slechten geur, terwijl noch de vogels noch eenig ander gedierte hem aanraakte ofschoon er in dat land zeer velen zijn. Dat veroorzaakte de grootste verwondering en boezemden aan allen het grootste vertrouwen in, dat dat offer aan God aangenaam was, en het door hun was aanvaard, en dat Hij degene, die in zijn wijngaard, als een ijverige daglooner gearbeid had, de kroon van het martelaarsschap had geschonken.

lk deed alle moeite om het H. Lichaan terug te krijgen, doch er was niemand die het durfde halen, uit vrees voor de vijanden. Doch in Ternate gaf ik aan een Kapitein, die vriend en landgenoot van den Pater was, opdracht, om het lichaam te halen bij de eerste de beste gelegenheid die zich zou aan bieden, wanneer het schip naar genoemd rijk zou gaan. Ik was er zeker van dat hij dat doen zou.

Toen ik mezelf in zulk een ellendigen toestand bevond en geheel ons land verdeeld in oorlogen, besloot ik naar het strand to gaan, wijl men ons niet meer zocht, omdat men ons doodwaande.

Daar vond ik een klein bootie, zoo klein, dat er nauwelijks 4 personen in konden, en vertrouwende op God, die mij tot nu aan toe beschermd had, besloot ik de 30 mijlen van den Golf over to steken, die ligt tusschen dit land en Ternate. In dal kleine bootje staken we de zee in, doch God beschermde ons. Na 3 dagen kwam ik in een bevriend land. D. Juan Boentoean koning van Kalonga vernam het en zond aanstonds lieden uit, om mij te halen. Op doodstraf indien ze mij niet meebrachten.

Ik kwam in zijn rijk, en het was mij niet mogelijk te vertellen, wat al feesten hij ter eere voor mij maakte. Hetzelfde deed de Koning van Taboekan. Vandaar vertrok ik naar Ternate. De Koning D. Juan Boentoean schonk mij een bootje en zijn broeder als kapitein. Opdat ik maar goed overtuigd zou zijn van zijne hoogachting, jegens de Pater en de Leer die ze hem onderwezen hadden, schonk hij mij een zijner zonen van ongeveer 6 jaar, de eerste dien ik in dat rijk doopte, om opgevoed te worden in onzen Godsdienst en de leefwijze der Paters, dat hij dus zijne verplichtingen goed zou kunnen en steeds den noodigen eerbied en de gehoorzaamheid zou behouden, jegens de Paters en dat hij later hetzelfde aart zijne vazallen zou leeren. Vandaar wilde ik aan naar Ternate vertrekken, doch wegens den tegenstand konden wij zulks niet en kwamen aldus in de stad Manilla aan.

Gedaan te Manilla den 4en Augustus van het jaar 1645.

van Uw zoon en dienaar

Fr. Juan Yranzo.

===========================================================

Intisari dan laporan dari kelanjutan
Missi Fransiskan di Manado 1639-1645.

Laporan dari Z.E. Pater Juan Yranzo, yang membicarakan tentang kelanjutan Missi di Manado.

Yang sangat saya kasihi Bruder dan Frater!
Berdasarkan perintah, ........................................
............................................................................
............................................................................
Sesudah itu saya bersama-sama dengan Bruder Fransisco de Alkala berangkat ke kerajaan di daerah provinsi Manado, yang berjarak kira-kira 30 mil dari Sangir. Pada waktu di sana, lalu ada juga Tuan Martelaar dari Pater Blas Palomino dengan orang yang diperintahkannya tinggal di sana, namun mereka tidak mau menerimanya sebagaimana ternyata dalam surat tulisan tangannya yang tersimpan dalam biara Ternate. (lihat laporan P. Blas di Bab V).

Tuan Pater Digo de Rojas adalah komisaris di provinsi itu, dia diterima mereka di Kali. Namun demikian, tidak seorangpun mau dibaptis. Akibatnya, sejumlah Pater yang lain yang masih berada di situ dan mereka, para Pater Jezuit, membuat sebuah benteng pertahanan dan berdiam di situ, namun mereka juga tidak berhasil karena orang-orang telah menjadi lebih kaku dan lebih keras dalam penyembahan berhalanya (foso).Juga mereka yang ganas itu mula-mula tidak menerima saya, dengan perantaraan (dipimpin oleh) imam (walian) mereka, karena setan telah mengikat sedemikian kerasnya mereka sehingga mereka tidak perlu dipaksa untuk dipermandikan, sebab mereka toh tidak mau sama sekali.

Namun, saya amat anjurkan pada Kepala-kepala dari provinsi itu mengambil keputusan membuat suatu rapat, dan sesudah 15 hari mereka sepakat menerima kita, dengan syarat bahwa orang Spanyol jangan memaksa mereka dengan senjata untuk menjadi Kristen, juga tidak boleh memaksa mereka menghentikan kebiasaan-kebiasaan tua mereka, juga tari-tarian jangan dilarang, kebiasaan korban persembahan (foso) bagi dewa-dewa (opo-opo) mereka tidak boleh dilarang, namun bila ada orang yang sukarela menjadi Kristen akan diperbolehkan untuk pindah agama dan mereka berkewajiban tunduk adat istiadat dan kebiasaan orang Kristen.

Setelah semua sepakat menerima syarat ini dan bersumpah menurut adat istiadat mereka, maka saya mengadakan perjalanan masuk ke pedalaman (Malesung di pegunungan) dimana belum pernah ada seorangpun Pater masuk, demikian juga orang-orang Spanyol lain belum pernah menginjakkan kakinya di sini, saya mengunjungi segala kampung yang terbagi atas 3 provinsi yang saling berhubungan itu.
Tanah daratan di pedalaman itu begitu menyenangkan, karena tanah itu kaya akan makanan dengan kampung-kampung yang besar serta banyak penduduknya dengan pergaulan yang baik dan ramah.

Mereka menerima saya dengan baik dan penuh perhatian. Rakyat yang mengikuti saya begitu banyak sehingga kami susah payah berjalan di jalanan setiap kampung dan mereka tidak memberikan kesempatan bagi kami untuk beristirahat dan tidur karena semua ingin melihat dan memegang baju putih saya yang suci nan kudus juga krah baju kami berusaha mereka pegangi.

Ketiga provinsi itu dihuni oleh orang-orang kafir dan orang yang begitu mengabdi pada para dewanya (opo-opo). Mereka tidak mempunyai raja, juga tidak memiliki tuan/pertuanan, dan setiap orang adalah raja bagi rumahnya sendiri dan mengikuti kemauannya sendiri. Mereka mau diperintah oleh Kepala-kepala namun tidak mau diperintah dalam segala hal.

Saya mencari jalan masuk ke kampung-kampung terbaik dari provinsi-provinsi itu. Saya menyuruh mereka untuk mendirikan salib-salib. Kami tinggal di dua kampung terbesar, saya tinggal di kampung yang satu sedangkan di kampung yang lain saya tempatkan seorang Pater. Ia, karena perkerjaan terlampau sibuk hingga ia menderita sakit. Karena ia stres akibat kesehatannya, hingga saya merasa berkewajiban untuk menyuruhnya pulang. Di pos yang ditinggalkannya itu ditempati oleh Pater Lorenzo Garalda, seorang imam dari Navarra.

Saya mengambilnya untuk menemaniku selama setahun, mengajarinya bahasa-bahasa daerah di situ, sebab tanpa pengetahuan bahasa itu orang tidak dapat berbuat apa-apa. Dalam kurun waktu itu saya mengujinya dan saya melihat Lorenzo memiliki segala sifat-sifat baik yang sangat diperlukan dalam pelayanan injil. Teristimewa ia memberikan contoh yang baik, dalam 4 tahun ia tinggal di sini dalam segala hal memuaskan saya. Kelakuannya baik budinya, rela dan ramah terhadap semua orang, karena itu ia amat disenangi semua orang.
Di dalam sifat dengar-dengaran ia begitu teliti, dan dia tidak
..........................................
..........................................
Pada tahun 1644 tatkala para serdadu meneruskan kebiasaan menghina dan menggaggu rakyat. Salah satu dari mereka melukai Kepala tertinggi di Tomohon dimana saya tinggal, karena itu para anggota keluarga/kerabatnya yang sangat banyak mengangkat senjata melawan kita. Saya berhasil meredakan amarah mereka dan bersahabat dengan mereka, tetapi telah begitu banyak penghinaan dan penderitaan yang dialami mereka. Sehingga pada suatu malam anak-anak dari orang yang dilukai itu keluar dan mengumpulkan tiga provinsi dan membunuh orang Spanyol. Kecuali beberapa dari teman-teman pribumi kami setuju (akan hal ini) dengan syarat bahwa para Pater tidak boleh dibunuh.

Musuh kita terbesar adalah iblis dan bertanggung jawab pada keadaan tertentu yang buruk. Iblis senang karena rakyat begitu percaya pada imamnya (walian), dan para walianlah yang memanas-manasi rakyat agar juga membunuh para Pater. Menurut para walian, para Paterlah yang menjadi sebab-musabab mengapa para dewa (opo) menjadi marah pada rakyat dan menjatuhkan malapetaka alam karenanya karena kami orang Kristen melarang mereka memberi kurban kepada dewa-dewa (opo-opo) mereka, juga selama mereka tidak membunuh para Pater maka mereka tidak akan dibebaskan dari perbudakan dan kesulitan seperti yang mereka hadapi sekarang. Mereka akhirnya mengambil keputusan untuk membunuh para Pater.
Pater Lorenzo Giralda mendengar akan pengkhianatan dan pemberontakan rakyat karena ada dua Kepala yang memberitahunya. Tengah malam mereka memberitahu saya agar menyingkir ke daerah pantai, tetapi orang-orang tidak memberitahu kapan mereka akan membunuh kami serta alasan membunuh kami. Kepada orang-orang pribumi yang Kristen saya dua kali mengirimkan perintah untuk menyingkir ke lubang perlindungan di dekat pantai, karena saya sudah ambil keputusan untuk tidak mundur, biarlah mereka membunuh saya. Dia (Lorenzo) memberitahu saya bahwa ia tidak akan mundur tanpa disertai atasannya. Ia telah siap mati demi Allah hingga maut dapat menunggu hingga ia pulang kampung (di Eropa).
Saya memilih untuk tidak meninggalkan tempat itu dimana saya berada. Karena saya yakin, apabila mereka tidak mau membebaskanku, maka mustahil bagiku untuk lolos bila ternyata benar yang dikatakan bahwa mereka telah menutup jalan-jalan. Setelah beberapa waktu berlalu, kami mengetahui bahwa hal ini memanglah benar.
Pada hari yang sama, 10 Agustus ada lebih dari 10.000 pribumi melawan kami, mereka menangkap 22 orang dan membunuh 19 di antara mereka.

Pater Lorenzo mundur ke pegunungan, karena mereka telah memberitahu padanya beberapa saat lalu bahwa mereka telah membunuh saya dan orang-orang yang bersama denganku. Segera setelah mengetahui apa yang telah terjadi, maka saya mengirim teman-teman dan penduduk Kristen lainnya untuk melakukan pengintaian tetapi mereka tidak berani pergi karena musuh sudah 2 hari memblokir semua jalan untuk menangkap dan membunuh kami.

Oleh usaha sendiri, sesudah kami mengundang salah seorang teman pribumi Lorenzo karena kami khawatir kepadanya, kami berusaha mencarinya namun tidak menemukan dia di rumahnya. Setelah 3 hari berlalu Pater Lorenzo mendapati 4 pribumi dari tempat terjahat di kampung itu. Ketika Pater melihat mereka datang, ia berlutut dengan tangan menengadah ke atas dan mengatakan agar ia dijadikan saja sebagai budak mereka.

Namun mereka menghina dan menyeretnya dan memberikan tusukan pedang padanya namun tidak membunuhnya. Para pria ini memanggil salah seorang dari mereka, yaitu tukang sihir (walian), yang memikul alat sihir di balik pakaiannya (pokos-pokos). Dengan segera mereka menarik bajunya dan menusuknya dengan tombak dan masuk di lambung hingga tembus ke sebelah. Kemudian mereka memenggal kepalanya dan mengarak jenasahnya di kampung, hingga mereka menjadi sangat gembira. Mereka menyanyikan lagu kepada ilah-ilah palsu mereka atas kemenangan yang diberikan kepada mereka. Sesudah itu mereka mengikat jenasahnya dengan berpakaian dan bertopi pada sebuah tiang di tengah lapangan dan menari di sekitar Kepala (Kepala Walak). Selama setahun penuh mereka melakukan pesta pora dan bernyanyi kepada para dewa (opo). Laki-laki dengan hiasan bunga, perempuan dengan bagian dada telanjang dengan berteriak dan pedang di tangan selama setahun penuh berpesta pora di sana serta mengadakan upacara (foso) bagi dewa-dewa palsu mereka.

Saya sangat dihormati oleh dua orang Kepala alifuru, yang berteman denganku dengan sejumlah kecil orang Spanyol yang tertinggal. Saya menarik diri mundur pada sebuah benteng kecil yang kami buat dari kayu yang diambil dari bekas biara kami dimana kami tinggal di situ selama 8 bulan. Setiap hari kami merasakan seperti ada pedang pada leher kami dan kami hanya memakan apa yang dibawa oleh teman-teman kami (orang pribumi). Banyak sekali hal yang kami alami yang patut diceritakan. Namun tidak mungkin saya menceritakan semua pengalaman kami di situ.

Untuk waktu yang lama kami dikepung oleh musuh, namun Allah meluputkan kami dengan cara yang ajaib. Ada hal yang perlu dilaporkan di sini, yaitu ketika saya menanyakan tubuh dari teman saya yang kudus itu (Lorenzo) serta gambar-gambar suci yang dimilikinya, mereka (pribumi Kristen) menceritakan kepada saya bahwa ada orang Kristen yang mendengar dari musuh-musuhnya bahwa 2 orang pribumi menghancurkan patung Kristus dan patung Bunda Maria yang dimiliki olehnya (Lorenzo) serta menghina apa yang dimilikinya itu. Mereka (pribumi Kristen) mengatakan bahwa dewa-dewa orang Kristen telah membunuh mereka karena mereka telah menghina barang-barang yang mereka hancurkan. Juga diceritakan pada saya yang didengar mereka dari musuhnya, bahwa 7 hari kemudian beberapa dari orang pribumi itu lewat di tempat dimana tubuh orang suci itu berada. Mereka mendapati ia (Lorenzo) sedang berlutut sebagaimana posisi saat sebelum ia dipenggal kepalanya, dengan keadaan tanpa bau busuk. Burung-burung dan binatang lainnya tidak ada yang menyentuh mayat itu walaupun ada banyak binatang pemakan daging di situ. Ini menyebabkan keheranan yang besar dan membuat orang-orang tercengang dan takut hingga menimbulkan kepercayaan bahwa korban kepada Allah itu diterima olehNya dan menerima bahwa Yang Maha Kuasa itulah yang memiliki kebun anggur dan mereka adalah pekerja harian yang menerima mahkota mati martir yang diberikan pada mereka.

Saya berupaya keras mencari mayat dari Tubuh Yang Suci itu (jenasah Lorenzo), namun tidak ada seorang pun yang berani mengambilnya karena takut akan musuh-musuhnya. Tapi di Ternate saya memberitahu pada seorang Kapitein yang merupakan teman dan sedaerah (di Eropa) dengan Pater itu, lalu memerintahkan untuk mencari dan mengambil mayat secepat mungkin. Kalau ada kapal yang menuju ke kerajaan itu, saya yakin ia akan menepati kata-katanya.

Ketika saya mendapati diri saya dalam keadaan yang sulit (tertekan) dan penuh malapetaka karena tanah kita telah terpecah oleh karena peperangan, maka saya mengambil keputusan menuju pantai.

Ketika itu rakyat pribumi belum mengetahui keberadaan kita karena menganggap kami telah mati, di sana saya berjumpa dengan perahu yang begitu kecil hingga 4 orang pun bersusah payah duduk di situ sambil mengandalkan Tuhan yang melindungi saya hingga saat itu. Saya mengambil keputusan untuk menyeberangi 30 mil jarak dari Teluk itu, yaitu antara Ternate dan tanah itu. Melalui kapal kecil itu kami berlayar dan Tuhan melindungiku. Setelah 3 hari kemudian saya berada bersama-sama dengan kawanku, Don Juan Bontoean raja Kalonga (di Sangir) yang mengetahui keberadaanku hingga mengirimkan orang mengungsikan kami. Mereka akan dihukum mati bila tidak berjumpa denganku.

Saya datang di kerajaannya, dan tidak mungkin bagi saya untuk menceritakan apa-apa, sebab ia mengadakan perjamuan besar untuk menghormati saya. Demikian juga Raja Taboekan. Dari sana saya menuju Ternate. Raja D. Juan Boentoean memberi saya perahu dengan saudaranya sebagai kapten kapal. Karena saya telah meyakini kebaikan hatinya, karena Pater dan de Leer yang sudah mengajarkannya, ia menitipkan kepada saya salah satu anaknya yang berumur 6 tahun, dan dialah orang pertama yang saya permandikan di kerajaan itu, untuk dididik pada Agama kami dan cara hidup dari para Pater. Bahwa dia senantiasa melakukan segala kewajibannya akan kebaikan yaitu kehormatan dan patuh pada peraturan Pater yang dikemudian hari akan teruskan. Dari sana kami berangkat ke Ternate, tetapi karena adanya perlawanan rombongan kami menuju Manila.

Dibuat di Manila pada 4 Agustus tahun 1645.

Anak serta hamba-Nya,

Fr. Juan Yranzo.

Berdasarkan tuturan terjemahan dari om Boy Warouw kepada Bode Talumewo.

*Penerjemah: Boy Warouw, 14 Desember 2007
Dikutip dari buku Uit Onze Kolonien oleh H.H. van Kol, 1903: “Uittreksel uit het verslag der voortzetting van de Franciscaansche Missie in Manado 1639-1645: Verslag van den Z. E. Pater Juan Yranzo, dat handelt over den voortgang der Missie in Manado.”


===================================================================
"Tabea Waya!
Bangsa besar adalah bangsa yang menghargai para pahlawan, kisah dan kedudukan kaumnya di sepanjang masa!
Minahasa adalah bangsa yang basar!
Karena itu hargai akang torang pe Dotu-dotu deng samua yang dorang kase tinggal for torang!
Pakatuan wo pakalawiren!
Sa esa cita sumerar cita, sa cita sumerar esa cita! Kalu torang bersatu torang musti bapencar, walalu torang bapencar torang tetap satu!
I Yayat U Santi!"
===================================================================

Tidak ada komentar:

Posting Komentar