Bangsa Minahasa

Setiap bangsa yang ingin mempertahankan jati dirinya, harus menghargai warisan suci tradisi dan budaya dari para leluhurnya; Kita (bangsa Minahasa) harus memelihara dan mempertahankan tradisi dan budaya bangsa Minahasa dengan segenap kemampuan dan semangat, karena semangat itu sendiri tidak lain mengandung tradisi dan budaya Minahasa. (Dr. Sam Ratulangi: Fikiran - 31 Mei 1930)

Saya tidak akan mempermasalahkan apakah keberadaan bangsa kami Minahasa disukai atau tidak, karena itu adalah permasalahan teoritis. Bagi saya dan bangsa saya Minahasa, sudah jelas, bahwa kami memiliki hak untuk eksis.
Jadi, tugas kami adalah bagaimana menjamin kelanjutan eksistensi bangsa Minahasa ini, dan sedapat mungkin memperkecil penetrasi asing. Kami berusaha untuk merumuskan suatu tujuan yang sesuai dengan kecenderungan-kecenderungan rakyat kami dalam menjalankan tugas tadi. Dan agar usaha-usaha kami itu dapat diterima dan dihargai, kita perlu mengenal hal-hal yang mendasarinya, yaitu: posisi Minahasa selama ini terhadap negara-negara sekitarnya.
("Het Minahassisch Ideaal" / Cita-cita Minahasa oleh DR. GSSJ Ratu Langie, ‘s-Gravenhage, Belanda - 28 Maart 1914)

Kamis, 06 Januari 2011

Galeri Foto Pribadi: Koleksi buku-buku tentang Permesta

Koleksi Buku-buku Permesta dan kaitannya

4 komentar:

  1. Blog bagus. Banyak berkat. Ditunggu kunjungan balik ke blog aku. Klik namaku ya.
    GBU

    BalasHapus
  2. halo bung bode,.....di mana sy bisa mendapatkan buku-buku tsbt?sy sdh punya sekitar 4 buah sprti yg anda koleksi...sy jg pernah anda kirimi majalah Waleta Minahasa sekitar 2 edisi,apa majalah Waleta Minahasa masih ada?kalo ada bisa tlp saya (M Senduk) di 081808576000/082122729090,makasih Tuhan Yesus memberkati

    BalasHapus
  3. sepertinya buku-buku itu sudah langka gan dipasaran. dapat darimana?

    BalasHapus
  4. Bung Bode, sy ingin sekali membaca buku buku permesta, jika di Manado, bokeh saya dapat alamat nya?

    BalasHapus